Pada rangkaian
elektronika / rangkaian listrik, elemen / komponen pada suatu rangkaian
dibedakan atas :
1.
Elemen / Komponen Aktif
Terdiri atas : Sumber
tegangan (AC dan DC), Sumber arus, Transistor dan IC (Integrated Circuit).
Disebut elemen / komponen aktif (untuk sumber
tegangan) karena elemen atau komponen tersebut dapat menghasilkan atau
membangkitkan energi / tenaga listrik dari dirinya sendiri dan memberikannya ke
elemen pasif pada suatu rangkaian.
2.
Elemen / Komponen Pasif
Terdiri atas : Resistor,
Induktor dan Kapasitor.
Disebut elemen / komponen pasif karena elemen atau
komponen tersebut tidak dapat menghasilkan atau membangkitkan energi / tenaga
listrik dari dirinya sendiri melainkan mengambil energi listrik dari sumber
rangkaian dan mengubahnya menjadi bentuk energi panas (dissipasi daya) atau
merubah bentuk menjadienergi yang tersimpan dalam bentuk Energi Medan Magnet atau Energi
Medan Listrik
Makasih teh bermanfaat buat saya
BalasHapusMakasih
BalasHapusSipp...
BalasHapusMksih min
BalasHapusinfonya bermanfaat
BalasHapuspower supply hp